Senin, 15 Mei 2017

JOBSHEET SISKOM BLINK


Mapel               : Sistem Komputer
Guru Mapel      : Ricky Ariyanto
Nama Sekolah  :SMKNU UNGGARAN


Nama Kelompok :

       1. Handhika PP
       2. Andika Yoga
       3. Nur Aini

HASIL:

A. Alat
• Leptop / PC
 

B. Bahan 
• Aplikasi Proteus 8 profesional 
• Aplikasi Arduino
 

C.Cara Kerjanya 
1. Buka dulu aplikasi proteusnya dengan cara double click file PDS.EXE pada folder BIN.
2. Kemudian buat file baru dengan cara pada layout start pilih menu NewProject >Pada dialog New Project Wizard terdapat name project, gantilah name project dengan kelompok kalian_Latihan1 >Next  > Pada layout Scematic Design terdapat radio button, kalian ganti menjadi Create a schematic => Kemudian design Templatenya pilih Default > Next > Untuk PCB Layout nya tetap Do not Create >Next > Untuk Firmwarenya pilih no > Next > Sehingga muncul dialog seperti gambar dibawah ini > Finish. 

3. Kemudian Untuk membuat rangkaian kelap kelip pada Proteusnya diperlukan beberapa komponen yaitu Arduino Uno R3 (Untuk memberikan perintah atau intruksi program), Resistor 220 ohm (Untuk memberikan hambatan pada arus listrik agar arus listrik yang diterima lampu LED tidak terlalu besar),Lampu LED (untuk memperlihatkan hasilnya),Ground (Untuk mengembalikan arus sisa pada LED).
4. Untuk mengambil arduino Click tombol P pada device > Kemudian pada keywoard ketikan Arduino >Kemudian pilih Arduino Uno R3 > OK >Double click untuk menampilkan atau menempelkan. 
5. Untuk Mengambil resistor Click tombol P pada device > Kemudian pada keywordnya ketikan RES > pilih RES > OK >Double click untuk menampilkan atau menempelkan > Ganti text 10K menjadi 220 dengan cara double click pada tulisan 10K. 
6. Untuk Lampu LED Click pada tombol P pada device lagi > Kemudian pada keyword ketikan LED >Pilih LED-Yellow > OK >Double click untuk menampilkan atau menempelkan. 
7. Kemudian untuk groundnya pilih terminal Mode pada Toolbox samping pilih ground  > Double click untuk menampilkan atau menempelkan. 
8. Kemudian untuk rangkaian kabelnya dengan cara click pada ujung komponen 1 ke ujung komponen 2 dan selanjutnya sehingga akan menghasilkan gambar dibawah ini dan pilih pin Output arduinonya kaki ke 13.

 9. Untuk rangkaian Proteusnya sudah selesai kemudian tinggal kalian buat intruksi programnya dengan menggunakan aplikasi arduinonya, kalau kalian sudah menginstal aplikasi arduinonya, tinggal kalian buka shortcut pada destop dengan double click. 
10.Ketikkan perintah arduino sebagai berikut 
11.Kemudian di verify atau pilih tombol centang 
12.Kita tunggu sampai loading prosesnya selesai 
 13.Setelah prosesnya selesai => cari lokasi file .hexnya biasanya terletak pada sebelah kanan bawah kemudian diblog dan copy (Ctrl + C). 

14.Kemudian Buka aplikasi proteusnya > double click pada gambar komponen arduino Uno R3 dan pada program filenya kalian ganti dengan file yang baru kalian copy dengan cara delete semua kemudian paste (Ctrl +V)  > OK. 
15.Kemudian tekan tombol Play pada posisi bawah paling kiri > Selesai.

2 komentar:

  1. Casino Site Review 2021 - Lucky Club
    Casino Site Review 2021. Casino site is a scam free site. Get real money in 2021 and try the site for free. Read about the best luckyclub bonuses here.

    BalasHapus
  2. Lucky Club Casino Site: Play with free €1 Sign-up Bonus!
    Welcome to Lucky Club Casino site. If you want to sign up and play in some interesting luckyclub.live games, you can check out the online casino Lucky Club Casino.

    BalasHapus